Sebagai pembuka tahun 2014, pada tanggal 11 Januari 2014, telah diselenggarakan salah satu agenda mBrasak oleh JAIL.com. Event kali ini diberi judul FACK Bromo Mt. (artinya plis tail postingan sebelumnya yah....). Sesuai judul, maka arah tujuan adalah tempat yang selama ini dijadikan area sakral-nya para raider's, mulai dari roda 2 atau roda 4. Baik dari aliran road rider's hingga off roader's. Jika belum ke Bromo, maka belum afdol katanya... (kayak naik Haji aja....).
Diikuti oleh 11 JAILers, dan 1 tamu dari Private Dirt Bike Team, maka ditempuh rute yang lebih fun and FACK... so kita pilih rute berbeda yaitu via jalur Wajak, bukan dari jalur Poncokusumo.
Sayangnya etape kali ini tidak diiikuti salah dua dewan soro kita.. Travis Sunjoyo yang lagi retired karena cidera & Walter MAzzhari yang harus nggaruk kabel di kota orang. Tapi walo retired, supporting penuh dari dewan soro Travis Sunjoyo bisa buat etape kali ini tetep lanjut..
Sama seperti etape 2, untuk etape kali ini kita juga pake KALDERA rent, sebagai penyedia kendaraan penggaruk, karena kita udah kadung purcaya ama si empunya, sam Probo.
Sama seperti etape 2, untuk etape kali ini kita juga pake KALDERA rent, sebagai penyedia kendaraan penggaruk, karena kita udah kadung purcaya ama si empunya, sam Probo.
Pada etape kali ini bisa di bilang mengejutkan, karena banyak member baru yang penasaran ngerasain gimana rasanya nggaruk lumpur.
back to track..
back to track..
Setelah preparation, tak lupa kita doa demi kelancaran semuanya.
Dan,,, langsung kita menuju rajajowaS untuk memulai rute off the road via jalur Wajak.
Untuk rute jalur kali ini, pilihan dari Guide sam Probo, dinilai JAILers sangat tepat sekali. Kombinasi tanah liat berlumut langsung menyambut kita, alhasil 4 jailer langsung merasakan manisnya tanah liat berlumut, :)) Kemudian dilanjutkan kombinasi jalan basah, karena abis hujan semaleman dan pagi harinya sempat
membuat para jailer shock mengendalikan motornya walo pun sudah pake ban tahu.
Selain itu, yang menjadi favorit dari etape kali ini adalah.... Track SUPER KARBOL.... (sayang potone ga onok, kamera-ne kadung ketam kentek-an batre....).
Dengan terselenggaranya even lumpur ini dengan SUKSES (bisa dibilang begitu, meskipun di akhir acara ada peserta yang sempat hilang karena kesasar di jalur dalam KOTA Malang. MEskipun sudah bawa GPS (Global Positioning System) tetep-ae nyasar.... dan menyerah saat malam menjelang, hingga harus dikerahkan tim Evakuasi Dalam kotA malaNg (disingkat EDAN), untuk proses penjemputan dan pengawalan).
Terima kasih tidak lupa JAIL ucapkan kepada : JAILers yang sudah ikut dan menyukseskan acara kita ini, KALDERA Trail Rent dan PREDATOR Rent sebagai penyedia kendaraan, sam Probo dari KALDERA sebagai Guide,
sam ROKI dari PRIVATE Dirt Bike Team yang juga sangat membantu mengawasi dan membantu JAILers dalam etape kali ini.
sam ROKI dari PRIVATE Dirt Bike Team yang juga sangat membantu mengawasi dan membantu JAILers dalam etape kali ini.
Terakhir, terima kasih kami kepada Tuhan YME atas restu dan ridho-nya sehingga event ini bisa lancar tanpa halangan dan hambatan.
Sampai jumpa di next etape guy's.....!!!
SALAM mBLAKRAK....!!!
Dewan Soro
Hmmmmm... Naissss... Kereeeeen Super Karbolnya yoooo :P
ReplyDeletetapi sayang ganok dokumentasine ya...
Ayo kemana lagi qt next Etape kerrr?
Panderman?Kawi?Cobanrondo? ato Bromo lagi Jailers??? any idea?
Wes kepingin mbrasak maneh Ledome iki.. hehehe
Ayo dibaleni maneng.....
DeleteJalur yg dipilih untuk mbarasak kali ini adalah Bromo, lewat Wajak - Pontjo - CPelangi - Bromo.
ReplyDeleteGak salah banget kita pilih Jalur ini karena jenis medannya kuompleett... istimembruutttt broooo...
mulai aspal - tanah licin - ndot - makadam - pematang sawah - jalurnya banyu - gundukan/polisi tidure trail/superbowl - sungai ada 2 - jalan watu - rintangan pohon, pasir, dll. Pemandangan pun indah indehoyyy. Hawane adeemmm seger
Pokoke istimembruutttt... Sayang Dewan Soro gak melok.
kalaupun diulang ke tempat ini sih gak bosen brooo... setuju bingitzz..
Pengalaman roboh, alhamdulillah 1x. tapi roboh biasa... Gak koyok koncone koncoku sing moro-moro ilang mlebu jurang gak ketok wonge, untunge Nyangsang koyok layangan...
Ayo budal maneh wezzz...
Salam mbrasak
Umar CONEXS
salam satu lajurr...
ReplyDeletesory ker, pas etape iki ayas kadit osi kolem..tapi turut berbangga karena semua ENJOYYYYY nggarukkk..
KAPANLAGI???