Thursday, 17 October 2013

Etape 3 - Januari 2014 !!! (Preparation)

Para Brothers JAILer's...... Hallooo.....

     Dewan Suro sudah merasakan kalau bro semua sudah pada gatel dan sudah mulai ngimpi-ngimpi untuk bisa nge-Trail sama-sama lagi. Oleh karena itu, Dewan Suro akan meng-akomodasi keinginan bro-bro semuanya......

     Untuk kali ini, etape ke 3 kita, ada 3 route track yang bisa dijadikan pilihan. Dewan Suro butuh polling dari bro semua untuk menentukan route track mana yang akan dipilih nantinya. Track yang tersedia adalah sebagai berikut :

  1. Gunung Kawi (dengan tingkat Intermediate (Aktual iki kerr.... gak dibuat-buat kayak yang kemaren).
  2. Coban Rondo (idem atas.... Intermediate).
  3. Gunung Bromo (tapi lewat jalur intermediate, bukan fun trip).
Dengan opsi track diatas, mohon kesediaan JAILer's untuk memberikan polling dengan mencantumkan polling track-nya di kolom Komentar. Dewan Suro akan menentukan track yang ditempuh berdasarkan dari hasil polling terbanyak. Rencananya, Etape 3 akan dilaksanakan pada tanggal 13 Januari 2014.

     Harapannya, polling sudah bisa ditentukan hasilnya akhir Oktober 2013, karena setelahnya, Dewan Suro akan melakukan persiapan untuk pelaksanaan-nya. Di tunggu partisipasinya....



Salam Satu Jalur.....

26 comments:

  1. Kalo menurut pantauan BMKG seputaran Ngalam raya, kalo etape di helat di Januari 2014, Gendut Doni lebih milih ke Gunung Kawi....tapi kalau ke jalur Coban Rondo n Bromo saya juga siap...yang penting refreshing...:D

    ReplyDelete
  2. Ane saranken biar tiap etape selalu dalam kondisi new cheleng..ke coban rondo aja..tapi kalau ternyata sungainya deres arusnya..ganti yang laen juga ok

    ReplyDelete
  3. coban rondo ae kerr.... osi basah-basahan.... di gas titik joosss....!!!

    ReplyDelete
  4. Ayas vote for bromo, jalur beda sama sekali ker, dijamin new challenge, kali juga ada, cukup besar dan cukup membuat ndlosor.. :))

    ReplyDelete
  5. Vote Polling sementara :
    1. Gunung Kawi ---> 1
    2. Coban Rondo ---> 2
    3. Gunung Bromo ---> 1

    Yang lain ditunggu polling-nya.....

    ReplyDelete
  6. Meskipun selalu tertinggal di etape kemarin-kemarin, dan terus berjuang untuk bisa ikut di next etape,.. menimbang.. mengingat.. dan akhirnya memutuskan..

    BROMO KERR!!!

    ReplyDelete
  7. on Behalf of bro Umar Connex Fatonah & bro Start The Machin.
    Masing-masing vote polling for Gunung Bromo..

    Maka hasil sementara Polling adalah :
    1. Gunung Kawi ---> 1
    2. Coban Rondo ---> 2
    3. Gunung Bromo ---> 3

    Sementara polling dari bro Riza Razor, tidak kami masuk-kan karena masing2 anggota sudah apal jalur track-nya... dan gak bisa berangkat ke sna bareng-bareng... mengandung Ayahab Ilakes...!!!

    ReplyDelete
    Replies
    1. Abdul Kopling Jan Nggilani coba untuk tetap ikutan Nge_Trail tapi nggak pake Kelas Bebek Tune Up kemaren.... Tapi mau coba yg KLX 150 saja... dan coba untuk vote: BROMO MOUNTAIN FUN TRACK (Bukan Intermediate Lho????). Mintol Dicatet ya?? Klo Intermediate, ayas mau jadi Logistik ae wes... + Bantuan Komunikasi (Rakom) alias pake Kebo.... Dari pada ikutan intermediate trus jenengku berubah jadi Abdul Rempong..... Hadewwww... Ngga banget deh bro..... hehehehe....

      Delete
    2. kwekwkwekewkkwewke..... osi ae broo.... makane, dengan naik KLX sing temenan (bukan "odong-odong") dan lewat jalur intermediate, diharapkan bro AQJ riding levelnya bisa nik..., tapi ok, akan dipertimbangkan masukannya.

      Delete
  8. Sebenernya gan Abdul Kopling nggak usah risau, soalnya pengalaman kemarin pas di gunung Mujur sudah cukup dijadikan pembelajaran untuk next etape, hanya saja perlu pembiasaan dengan motornya (KLX 150cc).
    Kalo masalah treck, semuanya memang belum terprediksi apalagi kondisi hujan. Yang jelas sebagai trailer qta dituntut untuk bisa menaklukkan segala medan dengan saling bantu...So don't worry be happy

    Doni Tata

    ReplyDelete
    Replies
    1. --"Kalo masalah treck, semuanya memang belum terprediksi apalagi kondisi hujan. Yang jelas sebagai trailer qta dituntut untuk bisa menaklukkan segala medan dengan saling bantu...So don't worry be happy"--

      Yup,,,, betul apa jarene bro Inod Atat di atas.....

      Delete
  9. Hasil Voting sementara sampai dengan hari ini (28 Oktober 2013) :

    1. Gunung Kawi ---> 1
    2. Coban Rondo ---> 2
    3. Gunung Bromo ---> 4 (dgn 1 opsi untuk track fun, hmm... tak rikip e disik yo...)

    Di tunggu voting yang lain..., karena voting akan ditutup beberapa hari kedepan.
    Selanjutnya, dewan suro akan mulai mengkoordinasi untuk budgeting, agar tidak terlalu 'mBendol mBuri" pada saat hari H nanti.....

    Yuk Keep Satu jalurr....!!!!

    ReplyDelete
    Replies
    1. Ayas pilih track Gunung Bromo,..

      Delete
    2. Ike mah pilih coban rondo aja,..

      rgrds,
      Danny Pedrosa

      Delete
  10. Replies
    1. Ketoro lek gak di woco tulisan sing uakeh nang duwur iku....
      Rencana ladub tanggal 13 Januari 2014 bro..., yek epe, osi a?

      Delete
  11. Sampai dengan hari ini, sudah beberapa orang yang memberikan polling vote-nya.
    Terima kasih, tapi masih ada beberapa hari lagi kesempatan menentukan route dengan memberikan voting di sini.

    Untuk hasil sementara Polling adalah :
    1. Gunung Kawi ---> 1
    2. Coban Rondo ---> 3
    3. Gunung Bromo ---> 5 (dgn 1 opsi untuk track fun, kiro-kiro onok opo gak yo...??)

    Untuk JAILer's yang belum memberikan suaranya, silahken,,, monggo... ditunggu yah.
    Karena suara anda menentukan nasib dan perjuangan kita dalam menaklukkan track nantinya.

    Malas Utas Jalur....!!!

    ReplyDelete
  12. Sampai dengan hari ini, sudah beberapa orang yang memberikan polling vote-nya.
    Terima kasih. Untuk hasil Polling sampai dengan hari ini adalah :
    1. Gunung Kawi ---> 1
    2. Coban Rondo ---> 3
    3. Gunung Bromo ---> 6 (dgn 1 opsi untuk track fun, yok opo kane e kerr...???)

    Untuk JAILer's yang belum memberikan suaranya, silahken,,, monggo... ditunggu yah.
    Karena Votting hanya sampai hari ini saja......

    Malas Utas Jalur....!!!

    ReplyDelete
  13. Semangat Satu Jalur.. JAILer's...!!!

    Waktunya datang untuk voting di tutup...!!!
    Dan dari Melihat, Mendengar, Mencatat, Me-reply, Menimbang dan Me- me yang lain..., Maka diputuskan bahwa :
    1. Untuk sementara, next etape JAIL akan mengarah ke Bromo Mountain.
    2. Route akan ditetapkan oleh Dewan dengan mempertimbangkan SIKONTOLPANJANG ( jangan parno dulu... kamsudnya adalah SItuasi KONdisi TOLeransi PANdangan dan JANGkauan ) dari JAILer's....
    3. Sebelum hari H, jika SIKONTOLPANJANG ternyata berubah, maka route akan disesuaikan (bisa berarti kita akan pilih route baru).
    4. Dengan di umumkannya hasil voting ini, maka pendaftaran bisa dibuka dan mulai dilaksanakan penarikan fulus agar tidak mBendol mBuri...
    5. Keputusan ini bersifat tidak terikat dan mengikat, bisa berubah sewaktu-waktu menyesuaikan SIKONTOL PENDEK (SItuasi KONdisi TOLeransi dan PENDEKatan) terhadap lingkungan sekitar.

    Demikian mohon untuk EO JAIL segera di teruskan dengan kegiatan selanjutnyah...!!!



    Salam Satu Jalur....!!!!

    ReplyDelete
  14. Siap Bro...
    Pembayaran cicilan tetap ke Bro DKP ya?

    ReplyDelete
  15. Bro DKP..
    ayo ayo mulai mencicil

    ReplyDelete
  16. Yoopo lek ngetrail budal bengi, nyampe bromo kan iso ndelok sunrise

    ReplyDelete
  17. yo ayooo... ayooo ndang registerrr

    ReplyDelete